Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Alhamdulillah Ramadhan akan menanti kita. Ramadhan yang berbeda kali ini, karena bumi masih dilanda wabah Covid-19. Walaupun begitu, tetap ibadah puasa dibulan Ramadhan ini harus kita jalankan sebagai bentuk ketaatan kita kepada Allah SWT. Dan sudah diperbolehkannya shalat Tarawih dan Idul Fitri menjadikan ibadah puasa Ramadhan kita lebih bisa di tingkatkan lagi, meskipun tetap menerapkan protokol kesehatan.
Awal waktu subuh dan imsak dalam jadwal imsakiyah tahun ini dihitung sesuai dengan kriteria awal waktu subuh hasil Munas Tarjih Muhammadiyah ke-31 tahun 2020. Yaitu awal waktu subuh ditentukan ketika ketinggian matahari berada dalam posisi minus delapan belas derajat.
https://suaramuhammadiyah.id/2020/12/20/munas-tarjih-muhammadiyah-putuskan-untuk-koreksi-waktu-subuh-dua-derajat/
Oleh karena itu waktu imsak dan subuh dalam jadwal imsakiyah Muhammadiyah tahun ini kemungkinan ada perbedaan dengan jadwal imsakiyah yang dihisab lembaga lain yang masih mematok awal waktu subuh dalam ketinggian minus 20 derajat. Perbedaan awal waktu subuh itu sekitar delapan menit.
Dengan itu pula, kami Pimpinan Cabang Muhammadiyah Kebayoran Lama membuat desain khusus Jadwal Imsakiyah Ramadhan 1442 H / 2021 M untuk wilayah DKI Jakarta dan sekitarnya. Jadwal ini berdasarkan hisab Majelis Tarjih dan Tadjid PP Muhammadiyah.
Berikut link untuk mengunduh Jadwal Imsakiyah nya :
UNDUH JADWAL IMSAKIYAH VERSI GAMBAR
UNDUH JADWAL IMSAKIYAH VERSI PDF
Demikian informasi dari kami, semoga bermanfaat
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
Senin, 12 April 2021
JADWAL IMSAKIYAH RAMADHAN 1442 H / 2021 M
4/12/2021 02:00:00 AM
No comments
Langganan:
Postingan (Atom)
Labels
- Berita Majelis Dikdasmen (1)
- Berita Majelis Ekonomi (1)
- Berita Majelis Kader (1)
- Berita Majelis PKU (1)
- Berita Majelis Sosial (1)
- Berita Majelis Tabligh (2)
- Berita Majelis Tarjih (1)
- Berita Majelis Wakaf (1)
- Berita Ortom Aisyiyah (1)
- Berita Ortom HW (1)
- Berita Ortom IPM (1)
- Berita Ortom NA (1)
- Berita Ortom Pemuda (1)
- Berita Ortom TSPM (1)
Popular Posts
-
YOGYAKARTA- Berbicara mengenai perjalanan hidup sosok KH. Ahmad Dahlan, pendiri Muhammadiyah tidak pernah tergerus oleh waktu. Bahkan tid...
-
Assalamu'alaikum Wr. Wb. Alhamdulillah Ramadhan akan menanti kita. Ramadhan yang berbeda kali ini, karena bumi masih dilanda wabah Covid...
-
JAKARTA – Tahun 2017, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) akan tetap menerapkan ujian nasional (UN), sekaligus meningkatk...
-
PCMKEBLAMA - Majelis Tabligh Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) Kebayoran Lama bekerjasama dengan DKM Masjid Nurul Amal melaksanakan shalat...
-
SELAMAT HARI RAYA IDUL ADHA 10 DZULHIJJAH 1437 H MARI BERKORBAN SEBAGIAN REZEKI KITA UNTUK MEREKA YANG MEMBUTUHKAN Allah SWT berfirma...
-
BIMA - Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) dan Lembaga Amil Zakat Infaq dan Shadaqah Muhammadiyah (Lazismu) kembali mengirim t...
-
Selamat Datang di Blog Resmi Pimpinan Cabang Muhammadiyah Kebayoran Lama
-
JAKARTA - Majelis Pustaka dan Informasi (MPI) Pimpinan Pusat Muhammadiyah meluncurkan portal menara62.com. Peluncuran kanal tersebut ...
-
JAKARTA– Tahun 2016 menjadi salah tahun cemerlang bagi Muhammadiyah, karena di tahun ini banyak kemajuan yang diraih oleh Muhammadiyah te...
-
YOGYAKARTA – Menurut Busyro Muqoddas, Ketua Pimpinan Pusat Muhammadiyah, Indonesia pada dasarnya merupakan “taman surga” yang telah diber...